BERSUKACITA SELAMANYA
Yeny Christiany B.
Album Mengampuni & Melupakan

BERSUKACITALAH DI DALAM TUHAN
MENARI BAGI DIA UNTUK SELAMANYA
BERSUKACITALAH DI DALAM TUHAN
BERMAZMUR BAGI DIA UNTUK SELAMANYA

REFF:
S'BAB HATI YANG GEMBIRA ADALAH OBAT
TAPI S'MANGAT YANG PADAM KERINGKAN TULANG
S'BAB HATI YANG GEMBIRA BUAT MUKA BERSERI
OLEH SEBAB ITU BERSUKACITA SELAMANYA